• botok-ati-ampela-bumbu-rujak

    Uwenak Pwol, Resep Botok Ati Ampela Bumbu Rujak Ini Musti Dicoba!

    April 14, 2021Arini

    Di Jawa Tengah dan Jawa Timur, menu Botok sudah menjadi comfort food sejak jaman baheula. Ada dua macam botok, yang pakai kelapa parut, dan tanpa kelapa parut seperti salah satunya Botok Ati Ampela Bumbu Rujak khas Jawa Timur. @ banususanto membagikan resep lezat ini di Instagram pribadinya. Tampak sungguh lezat ya Bun, dengan bumbu medhok yang meresap ke dalam dijamin makan makin lahap ?. Yuk hadirkan Botok Ati Ampela Bumbu Rujak ini di rumah, bikinnya gampang kok ?. Botok Ati Ampela Bumbu Rujak by @ banususanto Ati ampela murah meriah: https://shope.ee/8pBD3l9gUE

    Selengkapnya
  • botok-lamtoro

    Botok Lamtoro, Menu Lawas yang Sedapnya Bikin Kalap!

    April 27, 2020Clarissa

    Botok, salah satu kuliner lawas khas Jawa yang masih bisa kita jumpai hingga sekarang. Lauk berbahan dasar utama parutan kelapa ini pada perkembangannya memiliki banyak varian. Ada botok yang dimodifikasi dengan lamtoro, teri, tahu, udang atau bahkan larva tawon/lebah. Sajian ini sekilas mirip dengan pepes ya, Bun. Namun tentu saja berbeda karena bahan, bumbu dan cara mengemasnya yang berbeda. Kali ini kami ajak Bunda untuk mencoba membuat Botok Lamtoro, makanan lezat murah meriah yang terbuat dari parutan kelapa dan biji lamtoro atau mlandingan atau petai cina yang diberi bumbu beragam rempah khas nusantara. Dan sebagai penambah aroma lezatnya, kita akan…

    Selengkapnya